Sabtu, 08 Februari 2014

TIPE PENYAKIT KISTA PROSTAT PADA PRIA

Kista prostat terdiri dari beberapa macam tipe, salah satunya kista prostat tipe parenkim, atau jika pada jaringan disebut dengan jaringan yang paling dasar, dan berstruktur halus. Berikut penjelasan dari kista prostat tipe parenkim ini.
Mereka biasanya muncul  di dinding yang halus, unilocular atau kista yang tunggal di dalam tulang,  kista ini termasuk jenis kista yang sederhana dan jarang menimbulkan gejala. Kista ini terjadi di setiap zona kelenjar prostat dan pada pemeriksaan dengan alat TRUS (Transrectal Ultrasonography).
Kista ini biasanya mempunyai ukuran kurang dari 8 mm yang berdinding tipis dan berbulu atau berambut tipis. Lokasi kista ini di bagian  leher kandung kemih.Gejala kista ini biasanya muncul ketika ukuran kista berjalan lebih dari 3 cm akan tetapi gejala ini dapat muncul disaat ukuran kista masih kecil, jika lokasi kista berada di dekat leher kandung kemih.
Ektasia duktal, yaitu saluran tempat kista ini menjadi lebar dan dindingnya menebal, yang dapat  menyebabkan penumpukan cairan, dan dapat berhubungan dengan retensi sekresi prostat dan dapat menimbulkan arofi jaringan.Dalam TRUS (Transrectal Ultrasonography), ekstasia duktal muncul sebagai tekstur jaringan homogen dengan kecil atau yang sering disebut dengan nodul kistik. Nodul kistik kecil adalah sekelompok  kista kecil yang berhubungan dengan terjadinya atrofi sederhana.

Article From : metropolehospital
Peringatan : jika kamu merasa artikel kami belum jelas atau anda ada pertanyaan lain, maka anda bisa klik konsultasi online, dimana pakar kami akan menjawab pertanyaan anda, atau hubungi nomor 021-6911922. Metropole Hospital Jakarta berharap semoga anda senantiasa sehat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar