Kamis, 13 Februari 2014

KADAR HORMON MEMPENGARUHI TERJADINYA EREKSI

Disfungsi ereksi adalah gangguan ereksi pada pria yang ditandai dengan suatu kondisi medis dimana terjadi ketidakmampuan untuk mendapatkan dan mempertahankan ereksi saat melakukan hubungan seksual.
Penderita gangguan ereksi ini selain mengalami gejala seperti kesulitan dalam mempertahan ereksi ataupun ketidakmampuan sama sekali dalam memperoleh ereksi, biasanya juga mengalami penurunan libido atau gairah seksual sehingga tidak memiliki keinginan atau memiliki keinginan seksual yang lebih rendah dibandingkan pria normal pada umumnya.
http://andrologihospital.com/disfungsi-ereksi.htmlGangguan ereksi pada pria ini dapat dipengaruhi oleh berbagai hal salah satunya adalah keseimbangan hormone dalam tubuh si pria itu sendiri. Dimana dalam tubuh pria hormone yang paling berpengaruh adalah hormone testoteron.
Dan kadar hormon testosteron juga mempengaruhi kemampuan pria untuk ereksi. Namun faktanya, pria yang sehat pun kadar testosteronnya akan menurun saat dia mulai menginjak usia 50 tahun. Malah setiap tahunnya, setelah seorang pria berusia 40 tahun, level testosteronenya menurun 1,3%. Penurunan hormone inilah yang pada akhirnya menimbulkan gangguan ereksi pada pria.
Dan ada beberapa masalah seperti tidak adanya gairah, moody, kurang stamina dan sulitnya mengambil keputusan bisa yang bisa membuat jumlah testosterone menurun. Masalah-masalah ini tentunya bisa diatasi. Anda dan pasangan bisa berkonsultasi ke dokter.

Article From : metropolehospital

Peringatan : jika kamu merasa artikel kami belum jelas atau anda ada pertanyaan lain, maka anda bisa klik konsultasi online, dimana pakar kami akan menjawab pertanyaan anda, atau hubungi nomor 021-6911922. Metropole Hospital Jakarta berharap semoga anda senantiasa sehat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar