Senin, 23 Desember 2013

PENGERTIAN GANGGUAN EJAKULASI



Salah satu penyebab terjadinya infertilitas pada pria adalah adanya gangguan ejakulasi. Gangguan ejakulasi ini tidak berkaitan dengan kwalitas sperma namun tetap dapat mengganggu terhadap kesuburan  karena adanya gangguan ejakulasi secara otomatis dapat mempengaruhi  pertemuan dari sperma dan sel telur untuk terjadi pembuahan.
Dan gangguan ejakulasi ini dapat dibedakan menjadi 5 macam yaitu antara lain :
  • Anejakulasi               :  tidak berejakulasi tapi rasanya seperti sudah berejakulasi
  • Ejakulasi retrograde  :  sperma masuk ke kandung kemih setelah ejakulasi, hal ini diketahui  dengan terdapatnya sperma pada urine saat berkemih
  • Ejakulasi dini            :  ketidakmampuan  pria mempertahankan atau mengontrol ejakulasinya sehingga ejakulasi keluar terlalu cepat
  • Ejakulasi incomplete :  ejakulasi tidak lengkap biasanya karena seks terburu-buru dan perasaan tidak nyaman saat ejakulasi
  • Ejakulasi terhambat:  kebalikan ejakulasi dini dimana terjadi ejakulasi tidak kunjung keluar meski hubungan seks sudah berlangsung lama, hal ini menyiksa baik pihak pria maupun wanita
Penyakit ini umumnya terjadi disebabkan oleh faktor psikis,namun faktor fisik juga dapat menyebabkan gangguan ejakulasi ini. Serta penyakit yang berhubungan dengan syaraf dan pembuluh darah juga dapat menyebabkan adanya gangguan ejakulasi ini.

Article From : metropolehospital
Peringatan : jika kamu merasa artikel kami belum jelas atau anda ada pertanyaan lain, maka anda bisa klik konsultasi online, dimana pakar kami akan menjawab pertanyaan anda, atau hubungi nomor 021-6911922. Metropole Hospital Jakarta berharap semoga anda senantiasa sehat.

http://live.zoosnet.net/LR/Chatpre.aspx?id=LEK31993327&lng=en



1 komentar: