Salah satu penyakit yang paling mengerikan bagi pria mungkin adalah penyakit kanker pada alat reproduksinya. Karena kanker adalah suatu jenis penyakit yang dapat menyerang pada oragan manusia mana saja termasuk alat reproduksi. Penyakit yang bisa disebut dapat menjadi momok terberat adalah penyakit kanker pada penis. Karena kanker adalah tipe penyakit yang dapat menyebar ke bagian tubuh yang lain, seperti kelenjar getah bening, maka apabila penis terkena kanker koplikasi terburuk yang ditakuti adalah terjadinya penyebaran kanker ke seluruh penis, dimana pengangkatan penis secara bedah dapat diperlukan yang dapat menyebabkan ketidakmampuan untuk melakukan hubungan seksual yang menyebabkan kemandulan pria.
Namun bagi para pria tidak perlu risau akan penyakit ini. Karena menurut penelitian sunat atau khitan dikatakan dapat membantu mengurangi risiko terjadinya kanker penis pada pria. Selain itu sunat ini juga dapat mengurangi resiko pria terkena penyakit menular seksual.
Dengan kata lain, para pria yang tidak sunat lebih rentan berisiko terkena kanker penis dan penyakit menular seksual daripada pria yang tidak disunat. Penyebabnya adalah infeksi kronis pada orang yang tidak cirkumsisi (sunat). Laki-laki yang juga berisiko adalah mereka yang pernah menderita herpes genitalis.
Permasalahan yang utama yang menyebabkan pria tidak dsunat rentan terhadap penyakit menular seksual, ataupun kanker penis adalah tidak higienisnya alat kelamin laki-laki karena kepalanya tidak terbuka. Sehingga kebersihan daerah di bawah kulit depan glans penis tidak terjamin apabila tidak sunat. Dengan kulup yang tidak sunat maka adapat menyebabkan kotoran mudah menyelip dan berkumpul dibagian tersebut yang mempermudah penyakit hinggap disana.Maka dari itu bagi pria yang ingin menghindari penyait yang berbahaya pada alat reproduksinya terutama penis melakukan sonata adalah hal yang sangat dianjurkan.
Article From :metropolehospital
Peringatan : jika kamu merasa artikel kami belum jelas atau anda ada pertanyaan lain, maka anda bisa klik konsultasi online, dimana pakar kami akan menjawab pertanyaan anda, atau hubungi nomor 021-6911922. Metropole Hospital Jakarta berharap semoga anda senantiasa sehat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar